Uji Voges Posquer - uji acetoin


Uji Voges Posquer
Uji voges vosquer bertujuan untuk mengetahui apakah suatu bakteri mampu menghasilkan asetoin atau tidak. Namun, keberadaan asetoin tidak dapat diidentifikasi, yang dapat diidentifikasi hanyalah keberadaan 2,3 butanadiol.  Dalam uji ini digunakan medium MRVP ( Metil Red Voges Posquer), yang diikuti dengan penambahan reagen berupa KOH dan α-naftol. Hasil positif ditandai dengan adanya warna pink kemerahan. Asetoin merupakan senyawa antara yang terbentukdalam pross metabolisme karboidrat. Asetoin dalam lingkungan yang mengandung potasium hidroksida dan udara akan teroksidasi menjadi senyawa 2,3 butanadiol. Senyawa ini dengan alpha-naftol akan menghasilkan warna merah.         

0 komentar:

Posting Komentar